Minggu, 15 April 2012

Blackberry VS Android? Bagusan Mana?

Home Artikel Blackberry VS Android? Bagusan Mana?
Share Blackberry VS Android? Bagusan Mana? - Blackberry vs Android? Apa kelebihan dan kelemahan Android dan Blackbery? Bila Anda bingung, apakah harus memilih Android atau Blackberry? Berikut ini tips singkat dan mudah, biar Anda tidak terlalu bingung dalam menentukan pilihan yang teramat sulit, Android atau Blackberry?
Kelebihan dan Kelemahan Blackberry
Salah satu dari kelebihan Blackberry adalah daya tahan baterai yang bisa diandalkan. Jika Anda senang online seperti akses FB, YM, WhatsApp ataupun BBM dan Browsing maka daya tahan baterai Blackberry bisa diandalkan untuk mendukung kegiatan Anda tersebut.
Pilihan Blackberry yang lebih beragam. Saat ini Blackberry tersedia dalam berbagai pilihan yang cukup beragam dan bisa disesuaikan dengan keinginan atau kebutuhan. Bila Anda senang Blackberry dengan keyboard QWERTY dan layar Anda bisa mendapatkan di Blackberry Bold 9900 Dakota, Ingin Blackberry dengan slider bisa mencoba Blackberry Torch 9810 bahkan bila Anda ingin Blackberry dengan layar sentuh, layar besar tanpa keyboard Anda bisa mendapatkannya di Blackberry Torch 9860.
BBM atau Blackberry Messenger, bisa dikatakan bahwa BBM di Blackberry merupakan daya tarik sendiri, dan terkadang karena faktor BBM ini banyak dari kita yang membeli Blackberry. BBM hanya tersedia khusus untuk Blackberry tidak tersedia untuk ponsel lain.
Faktor harga yang lebih stabil, tak bisa dipungkiri pasaran Blackberry terbilang stabil, alias penurunan harganya tidak terlalu tajam. Meski kini RIM gencar mengeluarkan Blackberry Model Terbaru, tapi tetap saja Blackberry model lama seperti Gemini atau Javelin, masih memiliki harga yang cukup tinggi, bahkan harga secondnya juga bisa terbilang bagus.

Kelemahan Blackberry yang terpenting adalah Blackberry baru bisa berfungsi secara utuh setelah kita berlangganan paket Blackberry. So, di Blackberry kita tidak bisa pakai paket internet biasa, tapi harus khusus paket Blackberry.
Kelemahan dan Kelebihan Android
Game dan Aplikasi Android yang banyak tersedia di Google Play Store merupakan daya tarik sendiri dari Android. Anda bisa mendapatkan berbagai macam game dan Aplikasi gratis lewat Google Play Store. Tak bisa dipungkiri, bermain game di Android terasa lebih enak dan nyaman. So bila Anda senang bermain game maka Android bisa menjadi pilihan terbaik.
Pilihan ponsel yang lebih beragam dari berbagai vendor. Anda bisa mendapatkan ponsel Android dari Sony Ericsson, Motorola, HTC, Samsung dan bahkan merek-merek lain seperti Asus, LG ataupun Acer. Sehingga lebih banyak cita rasa yang bisa Anda pilih dan nikmati.
Paket Internet Android yang bebas tanpa perlu berlangganan. Di Android kita menggunakan Paket Internet apapun, dan bahkan tanpa berlangganan paket internet pun, kita masih bisa menggunakan ponsel Android secara utuh dan penuh alias full akses.

Root Android – inilah yang bisa menjadikan sebuah alasan kenapa harus memilih Android, karena kita bisa dengan mudah melakukan rooting, sehingga kita memiliki hak akses penuh terhadap ponsel Android milik kita. Kita bisa install costum room dan merubah total tampilan dari ponsel Android kita.
Daya Tahan Baterai, inilah salah satu kelemahan dari ponsel Android yakni daya tahan baterai yang terbilang cukup cepat sekali habis. Apalagi jika Anda menggunakan ponsel Android untuk bermain game dan online, maka daya tahan baterai Android pasti cepat sekali habis.
Bila Anda memiliki tambahan lain terhadap Android vs Blackberry, silahkan tambahkan di kolom komentar, biar bisa menjadi acuan bagi teman-teman yang masih tetap bingung memilih antara Android vs Blackberry. Semoga menambah wawasan kita semua. Foto Pernikahan Paket Hemat



View the original article here

Spesifikasi Samsung Metro C3520

Home Samsung Spesifikasi Samsung Metro C3520

Share Samsung Metro C3520 termasuk perangkat baru dari Samsung yang bisa dikategorikan Multimedia, simak fitur andalan dan spesifikasi Samsung Metro C3520.
Fitur andalannya : 2.4 inch (6.1cm) QVGA TFT Display Screen1.3 MP Camera with Video RecordingGPRS & EDGE ConnectivityStylish Flip DesignFM Radio with RecordingExpandable Memory Upto 16GB
Spesifikasi Samsung Metro C3520 : Jaringan GSM/EDGE Band : 850/900/1,800/1,900 MHzOS ProprietaryModel FlipLayar 262,144 ColourTFT 240 x 320QVGA 2.4 inchBrowser Access NetFront 4.1Dimensi 102.00 x 52.00 x 16.71 mmBerat 97.5 gramBaterai 800mAhTalk Time Up to 9 hours 40 minutesStand-by Time Up to 800 hoursMemori 30 MBMicroSD Up to 16 GBKamera 1.3 MP, 2x Digital ZoomMultiple Shot ModePhoto Effects & White Balance

Fitur lain

64 Poly Ringtones3 Embedded Java GamesSMS, IM & MMSvCard/vCalenderv2.1 Bluetooth Support1000 Numbers Phonebook Storage1000 SMS StorageWorld Time & AlarmCurrency ConverterCalculator & Memo BookStop Watch & Caller IDSpeaker PhoneMobile TrackerFoto Pernikahan Paket Hemat


View the original article here

Samsung Galaxy S Aviator : Support 4G LTE speed

Home Samsung Samsung Galaxy S Aviator : Support 4G LTE speed

Share Inilah smartphone yang terbaru dari Samsung, Samsung Galaxy S Aviator. Fitur yang paling mencolok Support 4G LTE speed.

Fitur andalan:
Layar Brilliant 4.3 inch Super AMOLED Plus OS Android 2.3, Gingerbread 4G LTE speed 8 MP Kamera  Spesifikasi dan fitur Samsung Galaxy S Aviator :

JaringanLTE B 2/4/5/12, CDMA  800/1900
Data Speed: 4G LTE, EVDO Rev A, 1XBaterai1600mAh
Standby Time Up to 12 days
Talk Time Up to 5.5 HoursLayar4.3 inch
16M Super AMOLED Plus
480 x 800 PixelUser InterfaceWidgets; TouchWiz; Social Hub; AccelerometerKamera8 MP, zoom 4X, kamera belakang
1.3 MP, kamera depan

Fitur Kamera: 
Auto Focus; Shot Modes, Action, Add me, Beauty, Cartoon, Continuous, Panorama, Single, Smile; Smile Shot; Geo-tagging; Camcorder; DivX ; HD Recording; HD Playback; Video Share; TV-Out; Online Image Uploading

Audio FormatAAC, AAC+, AMR, eAAC+, EVRC, MIDI, MP3, QCP, WAV, WMA(v9); Audio, Streaming; Ringtones, Polyphonic, 72-note; MP3Video Format3G2, 3GP, ASF, AVI, DIVX, H.264, M4V, MKV, MPEG4, WMV; Video, StreamingMessagingEmail; Corporate Email; Picture Messaging; Text Messaging; Instant Messaging; Threaded / Chat-style Messages; Video Messaging; Swype, Predictive TextMemoriMemori internal 1.44 GB
Memori eksternal 32 GBKonektivitasBluetooth; Bluetooth Profiles, A2DP, AVRCP, HFP, HID, HSP, OPP, PBAP; Wi-Fi; Wi-Fi Hotspot; HTML Browser; Flash; GPSFoto Pernikahan Paket Hemat


View the original article here

Spesifikasi Samsung Galaxy Ace Duos

Audio Jack
3.5 mm

Data Connectivity
3G
yes, HSDPA 7.2 Mbps, EvDO Rev A 3.1 Mbps

GPRS
Yes

Bluetooth
v 3.0

Wi-Fi , 802.11 a/b/g/n
yes, 802.11 a/b/g/n, Wi-Fi hotspot

Edge
yes

HDMI
No

USB
Yes, 2.0

GPS
yes, with A-GPS and Google Maps
Built

Dimensions
112.4 x 59.9 x 11.5 mm

Battery
1650 mAh Li-Ion

Memory
Internal Memory

External Memory
Up to 32GB

RAM
512 MB

OS
Android 2.3

CPU
832 MHz

Chipset
NA

Sensors
Accelerometer, Proximity

Apps
Social Networking
Yes

Browser
WAP

Flash
Yes

Others
TV Out, Quickoffice HD editor/viewer, Google Search, Maps, Gmail, Google Talk, Picasa integration, Swype


View the original article here

Sabtu, 14 April 2012

Harga Resmi Pixcom Andro Tab 2 sesuai iklan

Home Pixcom Harga Resmi Pixcom Andro Tab 2 sesuai iklan

Share Harga resmi Pixcom Andro Tab 2 bisa dilihat pada iklan dibawah ini. Harga tentunya bervariasi, namun dalam iklan dibawah harga Pixcom Andro Tab 2 adalah Rp. 1.999.000,- Foto Pernikahan Paket Hemat


View the original article here

Samsung Metro C3520 termasuk perangkat baru dari Samsung yang bisa dikategorikan Multimedia, simak fitur andalan dan spesifikasi Samsung Metro C3520.





Fitur andalannya :



2.4 inch (6.1cm) QVGA TFT Display Screen
1.3 MP Camera with Video Recording
GPRS & EDGE Connectivity
Stylish Flip Design
FM Radio with Recording
Expandable Memory Upto 16GB





Spesifikasi Samsung Metro C3520 :


Jaringan GSM/EDGE Band : 850/900/1,800/1,900 MHz
OS Proprietary
Model Flip
Layar 262,144 Colour
TFT 240 x 320
QVGA 2.4 inch
Browser Access NetFront 4.1
Dimensi 102.00 x 52.00 x 16.71 mm
Berat 97.5 gram
Baterai 800mAh
Talk Time Up to 9 hours 40 minutes
Stand-by Time Up to 800 hours
Memori 30 MB
MicroSD Up to 16 GB
Kamera 1.3 MP, 2x Digital Zoom
Multiple Shot Mode
Photo Effects & White Balance


Fitur lain


64 Poly Ringtones
3 Embedded Java Games
SMS, IM & MMS
vCard/vCalender
v2.1 Bluetooth Support
1000 Numbers Phonebook Storage
1000 SMS Storage
World Time & Alarm
Currency Converter
Calculator & Memo Book
Stop Watch & Caller ID
Speaker Phone
Mobile Tracker

View the original article here

Jumat, 08 April 2011

iPad 2 Perangkat Tablet Terbaik

 
NEW YORK - Hanya dalam beberapa bulan sejak diluncurkan, iPad 2 sudah ditahbiskan sebagai perangkat tablet terbaik. Dalam perbandingan dengan 10 perangkat tablet, Consumer Reports menilai iPad 2 jauh lebih baik.

Kedua model iPad baik termasuk wifi dan 3G menduduki puncak peringkat terbaru dari Consumer Reports, yang tersedia di consumerreports.org pada tahun 2011 edisi Mei. iPad 2 sudah diadu berbagai pesaing, termasuk Xoom milik Motorola, yang kelompok advokasi konsumen ditemukan untuk menjadi pesaing Apple yang paling tangguh.

Xoom memang menawarkan berbagai fitur tambahan seperti built-in pembaca, kartu memori dan dukungan untuk Adobe Flash. Selain itu juga diuji tablet dari Archos, Dell, Samsung dan ViewSonic, dan mereka semua dinilai berdasarkan 17 kriteria yang meliputi tanggap touchscreen, fleksibilitas, portabilitas, silau layar, dan kemudahan penggunaan.

"Sejauh ini, Apple memimpin pasar tablet baik dalam kualitas dan harga, yang tidak biasa untuk sebuah perusahaan yang produknya biasanya harga premium," kata Paul Reynolds, Elektronika Editor di Consumer Reports, seperti dilansir Apple Insider, Kamis (7/4/2011).

"Di masa depan tablet dengan harga premium akan mememukul pasar dengan raihan yang jauh lebih tinggi," tandasnya.
(tyo)